Cooling System di Pulau Sapuka, Kapolsek Liukang Tangaya Ciptakan Suasana Aman Jelang Pilkada

    Cooling System di Pulau Sapuka, Kapolsek Liukang Tangaya Ciptakan Suasana Aman Jelang Pilkada
    Cooling System di Pulau Sapuka, Kapolsek Liukang Tangaya Ciptakan Suasana Aman Jelang Pilkada

    PANGKEP - Kapolsek Liukang Tangaya IPTU Muhtar melaksanakan kegiatan cooling system di wilayah Pulau Sapuka. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga suasana aman dan kondusif di tengah masyarakat agar pesta demokrasi berjalan lancar tanpa gangguan. Kamis (31/10/24), Menjelang pelaksanaan Pilkada Kabupaten Pangkep,

    Kapolsek Liukang Tangaya mengajak seluruh warga Pulau Sapuka untuk berperan aktif dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) dengan tidak mudah terprovokasi isu-isu yang dapat memecah belah persatuan. Dalam kesempatan tersebut, Kapolsek juga mengimbau warga agar tetap menjaga tali persaudaraan dan mengutamakan sikap saling menghormati meskipun memiliki perbedaan pilihan.

    “Kami hadir di sini untuk memastikan bahwa masyarakat bisa menjalankan hak pilihnya dengan aman dan nyaman. Mari kita bersama-sama menciptakan suasana damai agar Pilkada di Kabupaten Pangkep ini dapat berjalan dengan sukses, ” ujar IPTU Muhtar

    Masyarakat Pulau Sapuka menyambut baik kegiatan cooling system ini dan menyatakan dukungannya untuk menjaga suasana kondusif. Mereka berharap Pilkada nanti bisa menjadi momentum untuk memilih pemimpin yang terbaik bagi kemajuan daerah mereka.

    Melalui kegiatan ini, Polsek Liukang Tangaya menunjukkan komitmennya dalam menciptakan lingkungan yang aman, sekaligus mendukung suksesnya penyelenggaraan Pilkada Kabupaten Pangkep.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Peresmian Pataka Humas Polri, Komitmen Penguatan...

    Artikel Berikutnya

    Kanit Binmas Polsek Liukang Tupabbiring...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    TMMD Ke-122 Kodim Mappi Resmi Ditutup
    Lomba Gerak Jalan Indah HUT Kemerdekaan RI ke 78, Ketua Panitia Jajan Abbas: Penilaian Profesional dan Tidak Ada Juara Titipan
    Pangdam XIV/Hsn : Olah Raga Bersama Prajurit Untuk Kesehatan, Komunikasi Informal dan Stylish
    Subsatgas Yankes Polres Luwu Kawal Stabilitas Kesehatan Petugas Selama Pelaksanaan Pemilu 2024.
    Giat KRYD Polsek Liukang Tangaya Sambangi Warga, Beri Himbauan Kamtibmas Jelang Pilkada 
    Bupati MYL Salurkan Bantuan Beras Bak air dan Bedah Rumah di 3 Kelurahan Kecamatan Pangkajene
    Lomba Gerak Jalan Indah HUT Kemerdekaan RI ke 78, Ketua Panitia Jajan Abbas: Penilaian Profesional dan Tidak Ada Juara Titipan
    Subsatgas Yankes Polres Luwu Kawal Stabilitas Kesehatan Petugas Selama Pelaksanaan Pemilu 2024.
    Giat KRYD Polsek Liukang Tangaya Sambangi Warga, Beri Himbauan Kamtibmas Jelang Pilkada 
    H-1 Pelantikan Presiden Dan Wakil Presiden Terpilih,  Polres Pelabuhan Makassar Bersama TNI Patroli Skala Besar Untuk Jamin Keamanan
    Polsek Liukang Tangaya Bersama Puskesmas Liukang Tangaya Lakukan Penandatanganan Komitmen Kerjasama Bidang Kesehatan
    Kolaborasi dengan SMAN 13 Pangkep, Koramil 1421-07/Lk Tumpabiring  Bersihkan Selokan
    Pasca Lebaran idul Fitri, Aipda Muhammading  Intensifkan Patroli Tempat Wisata Alam Leang Londrong
    Pastikan Malam Lebaran Aman, Polres Pangkep Gelar Apel Kesiapan Pengamanan Malam Takbiran
    Subsatgas Yankes Polres Luwu Kawal Stabilitas Kesehatan Petugas Selama Pelaksanaan Pemilu 2024.
    Polsek Liukang Tangaya Bersama Puskesmas Liukang Tangaya Lakukan Penandatanganan Komitmen Kerjasama Bidang Kesehatan

    Ikuti Kami