PANGKEP - - Calon Wakil Bupati Pangkep Nomor Urut 1 Abdul Rahman Assagaf, kini temui masyarakat Kelurahan Jagong Kecamatan Pangkajene Jum'at (27/9/2024)
Pasangan Bupati Pangkep DR H Muhammad Yusran Lalogau SP, MSi nomor urut 1 ini, H Abd Rahman Assagaf mengatakan pembagian Pakaian seragam sekolah Gratis untuk SD dan SMP tetap di lanjutkan, Insyaallah.
" Saat anak kita memasuki kelas 1 SD dan SMP, maka para orang tua siswa tidak perlu repot-repot lagi, untuk membiayai anak anak kita yang baru masuk SD dan SMP, " ujarnya
Karena pemerintah Pangkep yang siapkan pakaian seragam sekolah secara gratis, seperti selama ini yang sudah dilakukan MYL dalam pemerintahan kabupaten Pangkep, dengan empat jenis pakaian yakni Sepasang Pakaian OSIS, Pramuka, Batik dan sepasang pakaian Olah Raga.
Baca juga:
Tony Rosyid: Kudeta Airlangga, Berhasilkah?
|
Selain itu Abdul Rahman Assagaf mengucapkan , terima kasih kepada team relawan Squad Dragon Black menyempatkan kehadirannya dan siap memenangkan MYL - - ARA,
" Kita berkumpul disini dengan tujuan yang sama dengan tujuan siraturahim, dengan harapan memenangkan kembali nomor 1 yaitu MYL - ARA, calon kita."Ucapnya.
Lanjut, calon wakil bupati Rahman Assagaf mengimbau kepada masyarakat agar kita bersatu dan rapatkan barisan dengan tema memenangkan MYL - - ARA di Pilkada yakni pada pemilihan 27 Nopember 2024.
"Tampa kalian masyarakat apalah artinya MYL - - ARA, maka itu tolonglah kita bersatu dan kompak agar kuta bisa kembali memenangkan MYL - - ARA." Ucap. Tutupnya.(Ilham)
Baca juga:
Prabowo Temui SBY, Koalisi Anies Solid
|